Jumat, 01 Mei 2015

CARA MENGUBAH PASWORD GMAIL

Advertisement
Mengubah password gmail google - Pada Artikel kali in kita masih tetep membahas tentang produk google, tapi kita agak sedikit mereview kebelakang, soalnya ada beberapa tutorial yang belum sepenuhnya dibuat, yaitu bagaimana cara mengubah password gmail. Setelah kita membuat email, kita harus bisa mengirim email, dan kita juga harus bisa menjaga keamanannya dengan cara mengubah passwordnya secara rutin, apakah sebulan sekali, dua bulan sekali gitu. Ada hal yan perlu dicatat, yaitu password yang sudah pernah digunakan, tidak dapat digunakan lagi. jadi sebaiknya kita mencatat password terakhir yang kita gunakan

#Cara Mengubah Password Gmail

2. Pada sidebar sebelah kiri terdapat menu keamanan, klik keamanan
3. lalu, klik pada Ubah Sandi
Cara Mengubah Password Gmail Google
4.  Isi Sandi Saat IniSandi baru, dan Konfirmasi Sandi Baru
Note. agar akun tetap aman, pastikan anda memilih sandi yang rumit. 
cara mengubah password gmail google

5. Kemudian Klik Ubah Sandi, 
6. Selesai

Semoga bermanfaat 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar